Langsung ke konten utama

5 tempat wisata Lampung Barat/Lampung.




Lampung Barat merupakan salah satu kabupaten di provinsi Lampung hasil pemekeran dari Lampung Utara. Lampung Barat ibukotanya : liwa. yang mana pusat pemerintahan dan pengelolan adminsitrasi dllnya berda di pusat kota.daerah ini dominan wilayahnya di liputi oleh pegunungan, yang mana punggung dari bukit barisan. Maka sebagian dari wilayah ini merupakan TNBBS (Taman Nasional Bukit Barisan Selatan).
Dilihat dari kondisi alam Kabupaten Lampung Barat layak menjadi tujuan wisata yang mana setiap tahun banyak wisata asing maupun wisata lokal yang berlibur ke sana. daerah ini menawarkan wisata yang lengkap seperti wisata alam,petualangan danau dan gunung.


Berikut 5 Tempat Wisata yang ada di Kabupaten Lampung Barat.


1. Danau Ranau.

Danau Ranau merupakkan pembentukan oleh letusan gunung, pada tahun 1983 pada saat itu terjadi letusan gunung kerakatau yang membentuk sebuah pulau kecil, dan sekarang wisata ini sudh di kelola dengan baik oleh masrakat setempat yang kini banyak spot wisata baik pemandian air panas dan lain-lainya. danau reanu berda sekitar 10 km dari jarak kota liwa dan berada dekat dengan provisi sumatra selatan. selain sepot wisata yang menawan juga menyimpan banyak sejarah yang terpendam.


2.Gunung Seminung
.


gunung seminung, mungkin sudah banyak yang mengenal tentang sepot wisata yang menantang dan juga memberikan kenikmatan pada mata yang mana kita bisa meliahat negeri diatas awan. waktu tempuh menujuh gunung ini sekitar 3 jam lebih kurang. sahabat wisata juga bisa membuat tenda di atas pegunungan tersebut.


3.Danau suoh.

Danau saoh berada di kec.batu berak,Lampung barat/Lampung. jarak tempuh dari pusat kota sekitar 4 jam lebih kurang. destinasi wisata ini mungkin sudah pernah anda kenal tapi belum pernah kesana, nah buat sahabat wisata saya anjurkan untuk mengunjungi wisata ini pasti waktu liburnya memiliki kenangan apa lagi bawak kekasih hati, positip ngak bakalan lupa selamanya.
wisata ini memberikan pengaman edventure yang takkan pernah melupkan karena lokasinya yang menantang dan kealamian alam. buata sahabat yang mau berwisata kesini saya anjurkan agar membawa kendaraan motor tril karena lokasi yang super menantang. kalau sahabat tidak membawa motor bisa diantarkan warga setempat.


4.sungai wai besai.

sepot jerami yang menantang buat sahabat wisata yang menyukai wisata yang menantang bisa mencoba wisata ini dengan derusnya air yang luar bisa derasnya. pengaman tentu sudah di utamakan bagi pengurus wisata ini karena selain pengaman yang baik tentut fasilitas yang mendukung yang membuat wisata ini benar-benar aman untuk sahabat kunjungi.
danau suoh juga memiliki 3 danau ya ng bisa berubah ubah warnanya pasti keren pokoknya kalau ,,poto selfi disini karena setiap bulan pastoi warna iarnya berubah ubah sehingga mata kita pasti terpikau melihat keindahanya.




5.Batu Berak, Situs Megalitikum Di Lampung.

Kabupaten Lampung Barat memiliki situs megalitikum bernama Batu Brak. Dari laman Disbudparpora kabupaten Lampung Barat diketahui bahwa situ prasejarah ini terletak di dua wilayah yakni kecamatan Kebun Tebu dan kecamatan Gedung Surian.Berbagai macam peninggalan zaman megalitikum ini bisa dijumpai dalam bentuk menhir, dolmen serta arca. Traveler bisa berkunjung ke kawasan ini untuk melakukan berbagai kegiatan seperti studi penelitian, apresiasi seni dan budaya.


Buat temen-temen jangan lupa ya kasih saran dan keritik, atau menambahkan spot objek wisata lainnya di nusantara yang belum ter expost oleh media bisa lansung komen aja ya. Anda juga bisa dapetin hadiah dari penulis artikel ini jika komentar yang mengedukasi, tempat wisata dan lain-lainnya.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tips Membuat Titik-titik Daftar Isi Secara Otomatis di Ms. Word

Rido7  _Daftar isi merupakan halaman penting dalam pembuatan karya ilmiah, mulai dari daftar isi makalah, daftar isi skripsi, daftar isi jurnal, daftar isi majalah, daftar isi buku, dll.  Karena daftar isi memegang peran penting untuk mengetahui isi suatu karya ilmiah, dengan daftar isi kita juga lebih mudah untuk memilih halaman mana yang ingin dibaca terlebih dahulu. Membuat titik-titik daftar isi jika dilakukan dengan cara manual maka akan membutuhkan waktu yang cukup lama, karena harus ketik titik secara satu persatu. Tutorial kali ini saya kan menjelaskan cara membuat titik pada daftar isi di microsoft office word secara otomatis.  Cara ini menurut saya sendiri paling efektif, mudah dan cepat, hasilnya juga sangat rapi. Tutorial kali ini bisa digunakan untuk microsoft word semua versi, mulai dari versi 2003, 2007, 2010, 2013 atau 2016 karena pembuatannya bisa dikatakan sama. Langsung saja yuk simak tutorialnya dibawah ini sampai selesai. Cara Membuat Titik-titik Daftar Isi Otomati

Cerita Fakta - Tips Anak Kosan Agar Hemat

Sahabat mungkin pernah merasakan atau pernah mengalami sebuah penderitaan atau gembira pada saat jauh dari kedua orang tua.  Merasakan hal yang serba sendiri dari cuci baju, makan, tidur tanpa temen dan jauh dari keluarga kerena yang saya rasakan adalah sebuah pengalaman yang berasa seakan sangat menderita tapi pada intinya ya kurang lebih seperti itu, cuma ada beberapa hal sangat menggembirakan pada saat temen-temen menjadi anak kosan/kontrakan.  Mungkin temen-temen pernah merasakan hal sebagai berikut: Menjadi anak kosan mungkin menakutkan bagi pemula, yang biasanya terbayang-bayang di benat temen-temen yang baru mulai jauh dari orang tua, sering kelaperan, menakutkan dan serba sendiri.  Temen-temen nggak usah khawtir karen kosan adalah tempat belajar mandiri. pengalaman inilah yang tak akan pernah anda dapat ketika masih bergantung kepada kedua orang tua.  Faktor Yang Mempengaruhi Anak Kosan Jadi faktor uang memang menjadi penentu para anak kos-kosan. terutama yang masih

Tempat Wisata di Lampung Tengah Terbaru & Terhits Dikunjungi

Jika Berencana Liburan ke Lampung, Berikut Rekomendasi Tempat Wisata Populer di Lampung Tengah. Objek Wisata Terbaru, Kekinian dan Sedang Hits yang Wajib Anda Kunjungi untuk Berlibur Bersama Orang Tercinta. Lampung merupakan salah satu Provinsi yang memiliki banyak potensi dalam bidang pariwisata, khususnya Lampung Tengah. Di Kawasan ini terdapat banyak destinasi wisata yang wajib Anda kunjungi, mulai dari wisata alam yang menyajikan pesona alam yang indah serta beberapa objek wisata lain yang tidak kalah menariknya. Dari beberapa tempat wisata yang ada, memiliki daya tarik tersendiri yang bisa memanjakan mata bagi yang mengunjunginya. Oleh sebab itu, berikut tempat wisata di Lampung Tengah yang hits dikunjungi wisatawan. 1. Air Terjun Curup Tujuh Image Credit: Pelitanusantara.co.id Sebagai salah satu destinasi air yang ada di Lampung, nama Air Terjun Curup Tujuh sudah cukup terkenal di kalangan masyarakat. Akses untuk menuju tempat ini memang membutuhkan perjuangan, memakan kurang leb